Menu

Mode Gelap

News · 30 Agu 2024 02:02 WIB ·

Kapolres Tangsel Pimpin Langsung Pengamanan Pendaftaran Paslon di KPUD Kota Tangerang Selatan


					Kapolres Tangsel Pimpin Langsung Pengamanan Pendaftaran Paslon di KPUD Kota Tangerang Selatan Perbesar

TANGSEL,Brigadenews.co.id-Kapolres Tangerang Selatan (tangsel) AKBP Victor D. H. Inkiriwang, S.H., S.I.K., M.Si. pimpin langsung pengamanan di gedung KPUD Kota Tangerang Selatan.

Pengamanan tersebut terkait adanya pendaftaran pasangan calon (paslon) walikota dan wakil walikota Tangerang Selatan pada Pilkada Serentak 2024.

Dalam pengamanan tersebut, Polres Tangsel mengerahkan 200 personel yang diperkuat dengan personel dari TNI (Kodim 0506 Tangerang) dan Satpol PP Kota Tangerang Selatan.

Sementara itu hingga pukul 18.00 Wib terdapat dua (2) paslon yang mendaftar di KPUD Kota Tangerang Selatan yaitu Paslon Benyamin – Pilar dan Paslon Ruhama Shinta.

Untuk diketahui, pendaftaran pasangan calon pada Pilkada 2024 akan berlangsung selama tiga hari dimulai 27 Agustus 2024 hingga 29 Agustus 2024 hari ini.

 

 

(Rudi)

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Unit Samapta Polsek Serpong Laksanakan Patroli Mobile dan Himbauan Kamtibmas di SPBU

18 September 2024 - 04:12 WIB

Polres Tangsel Ungkap Empat Kasus Kekerasan Seksual pada Anak, Modus Iming-Iming hingga Ancaman Kekerasan

18 September 2024 - 01:31 WIB

Sempat Kemalingan, Kapolres Tangsel Berikan Bantuan Safe Deposit Box untuk digunakan sebagai Kotak Amal ke Musholah Ar Rohman

18 September 2024 - 00:54 WIB

Sambangi Toko Aksesoris Kendaraan, Binmas Tangsel Sampaikan Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada 2024

18 September 2024 - 00:47 WIB

Ketua LBHI-PERS Kalimantan -Barat Rusman Haspian SE,SH Mengucapakan Selamat Datang & Selamat Bertugas Kapada Yang Terhormat Bapak Kepala RUTAN MEMPAWAH PRAYOGO MUBARAK

17 September 2024 - 14:14 WIB

Kurang Dari Seminggu, Polsek Pondok Aren Tangkap Pelaku Pencurian Kotak Amal di Musholah Ar Rahman Jurangmangu Barat Tangerang Selatan

17 September 2024 - 10:24 WIB

Trending di Entertainment