Polres Cimahi Polda Jabar, Brigadenews.co.id – Kapolres Cimahi AKBP Aldi Subartono S.H., S.I.K., M.H., CPHR. Melalui Kapolsek Cimahi Selatan Kompol Caca Supriatna,S.H., melaksanakan pemantauan dan pengamanan kegiatan Aksi Unjuk Rasa dari Serikat Pekerja Logam Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (SPL-FSPMI) Kota Cimahi dengan diikuti massa Lebih kurang 150 Orang, sebagai penanggung jawab Bpk. Asep Supriatna (Ketua PC. SPL-FSPMI) Kota Cimahi, Tuntutan serial pekerja Pekerjaan Kembali Pengurus PUK PT. Rajawali Hiyoto yang di PHK, Senin (06/02/2023) Pukul 07.30 hingga 14.30 WIB, Bertempat di PT. Rajawali Hiyoto Jl. Industri II No. 08 Kel. Utama Kec. Cimahi Selatan Kota Cimahi.
Terlihat hadir dalam pengamanan kegiatan tersebut Antaralain Kompol Ari Aprian Ferdiansyah, S.E., S.I.K., M.M ( Kabag Ops Polres Cimahi), Kompol Caca Supriatna,S.H (Kapolsek Cimahi Selatan), AKP Dudi Iskandar, S.H., M.H, Iptu Suwandi ( Kanit 3 Intelkam Polres Cimahi), Iptu Agus S, ( Panit 1 Opsnal Intelkam Polsek Cimahi Selatan), Ipda Indra Gunawan, S.H ( Panit 1 Reskrim Polsek Cimahi Selatan), Anggota Polres Cimahi dan Anggota Polsek Cimahi Selatan
Dalam Aksi tersebut diadakan pertemuan audensi antara pihak Pt. Rajawali Hyoto Dan Pihak Serikat FSPMI tidak ada titik temu antara Serikat FSPMI kota Cimahi dengan Perusahaan PT.Rajawali Hiyoto, kegiatan aksi selesai sekitar pukul 14.30 Wib pendemo dari serikat pekerja FSPMI membubarkan diri situasi aman kondusif.
Selama kami melakukan pengamanan kegiatan dapat berjalan dengan lancar dan kondusif, ungkap Caca.
(Andri,S/Humas)